Posted by : M.Febriansyah Dalimunthe Senin, 14 April 2014

Pada pengunaan TIK, terdapat 2 dampak. Yaitu Dampak Positif & Dampak Negatif.

1. Dampak Positif :

-Dapat Berhubungan dengan cepat , mudah dan terjangakau.
-Dapat meningkatkan ilmu pengetahuan dan Informasi yang dibutuhkan akan semakin cepat dan mudah di akses untuk kepentingan pendidikan.
-Kemajuan TIK juga akan memungkinkan berkembangnya kelas virtual atau kelas yang berbasis teleconference yang tidak mengharuskan sang pendidik dan peserta didik berada dalam satu ruangan.
- Tumbuhnya sikap percaya diri dan motivasi tinggi.
- Sosialisasi kebijakan pemerintah dapat lebih cepat disampaikan kepada masyarakat.

Lalu, apa dampak negatif pada penggunaan TIK ???

2. Dampak Negatif.

-Pembobolan kartu kredit / ATM
-Pembajakan Kaset CD.

-Pengaruh buruk dari Games Komputer.
Contoh pengaruh buruknya adalah dari kemungkinan anak, kemungkinan besar tanpa sepengetahuan orangtua, anak ‘mengkonsumsi’ games yang menonjolkan unsur-unsur seperti kekerasan dan agresivitas. Banyak pakar pendidikan mensinyalir bahwa games beraroma kekerasan dan agresi ini adalah pemicu munculnya perilaku-perilaku agresif dan sadistis pada diri anak.


-Pengaruh buruk  lewat internet.
Mampu mengakses internet sesungguhnya merupakan suatu awal yang baik bagi pengembangan wawasan anak. Sayangnya, anak juga terancam dengan banyaknya informasi buruk yang membanjiri internet.
Melalui internetlah berbagai materi bermuatan seks, kekerasan, dan lain-lain dijajakan secara terbuka dan tanpa penghalang.

-Pengaruh Buruk Terlalu Sering Bermain Komputer.
Kecanduan bermain komputer ditengarai memicu anak menjadi malas menulis, menggambar atau pun melakukan aktivitas sosial.
Kecanduan bermain komputer bisa terjadi terutama karena sejak awal orangtua tidak membuat aturan bermain komputer.


Yang berkaitan dengan TIK » 

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Welcome to My Blog

Daftar Artikel

Translate

Pengunjung

free counters

Pengikut

Follow My Twitter

Popular Post

Blogger news


 http://bloggerasahan.blogspot.com
Indonesian Freebie Web and Graphic Designer Resources

SEPUTAR TIMNAS INDONESIA

Powered By Blogger

Anda Pengunjung Ke :

Diberdayakan oleh Blogger.

- Copyright © Tutorial TKJ -Robotic Notes- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -